Minggu, 06 Maret 2011

Tulang - Otot - Pembuluh Darah Juga Perlu Stimulasi

Mengapa anak-anak selalu merasa kaki atau tangannya pegal-pegal setelah seharian penuh bermain-main? Berlari, loncat-loncat atau aktivitas fisik lainnya akan menjadi stimulan bagi perkembangan fisik anak. Tulang akan lebih kuat, otot akan membesar, pembuluh darah akan melebar dan dalam perkembangannya akan dirasakan sebagai keluhan pegal-pegal atau ngilu bagi anak-anak.

Bayangkan jika seorang anak tidak pernah merasakan pegal-pegal atau ngilu berarti tidak banyak stimulan yang diterima oleh tulang, otot dan pembuluh darahnya. Yang jadi pertanyaan berikutnya adalah seberapa kuat fisiknya jika dia bertumbuh hingga dewasa nanti? Secara alami setiap anak selalu mencari sendiri aktivitas yang dibutuhkan untuk stimulan, karena itu wajar jika anak tidak bisa diam, selalu bergerak dan tidak bisa berlama-lama duduk. Masa keemasan pertumbuhan anak sebelum usia belasan tahun adalah usia paling tepat untuk diberikan stimulan khusus, karena tuntutan kualitas hidup yang makin tinggi maka bukan hanya otak yang perlu untuk diberi stimulan, otaknya jenius tetapi fisiknya lemah maka kualitas hidupnya tidak akan baik.
Anak Cerdas Indonesia sebagai Pusat training & Stimulasi otak untuk anak-anak yg memiliki metode khusus yang sudah teruji dan efektif membantu anak untuk membangun karakter pribadinya. Stimulasi & pelatihan otak untuk anak-anak yang lebih populer dengan aktivasi otak tengah adalah metode stimulasi khusus yang diberikan kepada anak selama dua hari, pengaruh baiknya anak akan mampu merangkai setiap informasi dalam bentuk visual atau suara sebagai stimulan perkembangan otak menuju hasil yang diharapkan banyak orangtua.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Saran & Kritiknya